Community of interest

Community of Interest (COI) atau kelas minat bakat merupakan program pengembangan potensi diri berdasarkan kecenderungan minat spesifik yang dimiliki oleh masing-masing etoser. Program ini meupakan bagian dari tahap eksplorasi yang merupakan fokus utama pembinaan etoser pada periode program tahun pertama. Aktivitas COI dilaksanakan dengan skema project challenge bagi etoser dimana seluruh tata kelola program dari masing-masing kelas dikawal secara penuh oleh etoser.

Community of Interest yang diselenggarakan terbagi atas 7 kelompok peminatan berbeda yaitu Creative Writing, Da’i, Karya Tulis Ilmiah, Fotografi, Desain Grafis, Konten Kreatif, Pecinta Qur’an 

- Cerita COI -

12
Assalamualaikum Warahmatullah Wabarakatuh Hai Sobat Etos ID, Para #PejuangPTN se-Nusantara! Etos ID merupakan program investasi SDM strategis melalui peningkatan (Improvement) dan pengembangan (Development) kapasitas